Selasa, Mei 6, 2025
BerandaBerita TerbaruIni Cara Jitu Saat Kamu Lupa Password Smartphone

Ini Cara Jitu Saat Kamu Lupa Password Smartphone

Berita Teknologi, (harapanrakyat.com),-Ada cara jitu yang bisa dilakukan saat lupa password smartphone android yang terkunci (lockscreen). Hanya ada baiknya, cara ini dilakukan ketika sudah benar-benar merasa tidak punya lagi pilihan dan tidak bisa lagi mengingat kode pin atau pasword tersebut.

Seperti dilansir dari situs berita teknologi, Sabtu (03/10/2015) disebutkan, cara ini bisa saja mengancam data yang terdapat pada smartphone. Maka apabila mengambil keputusan dengan cara ini, anda harus siap terima resikonya. Berikut ini, cara apabila lupa password smartphone android yang terkunci:

Pertama; Segeralah matikan smartphone android dengan menekan tombol power! Kemudian, masuk ke mode recovery. Caranya dengan menekan tombol power dan volume atas.

Kedua; Pada menu recovey, pilihlah opsi ‘wipe data’ atau ‘factory reset’ dengan cara menekan tombol volume atas bawah, kemudian tekan tombol power untuk mengkonfirmasi!

Ketiga; Setelah kamu melakukan pilihan konfirmasi, sistem secara otomatis akan menghapus semua data yang ada di smartphone. Proses ini memakan waktu. Dan setelah proses penghapusan selesai, sistem akan memberitahu ‘data wipe complete’.

Keempat; Hidupkan ulang smartphone! Caranya pilih opsi ‘reboot system’

Kelima; Smartphone menyala dan kembali ke setelan pabrik. Kode Pin atau Password lockscreen sebelumnya menjadi hilang. (Deni/R4/HR-Online)

Jonathan Frizzy Menjadi Tersangka Kasus Vape Obat Keras, Begini Kronologinya

Jonathan Frizzy Menjadi Tersangka Kasus Vape Obat Keras, Begini Kronologinya

Akhirnya, pihak kepolisian resmi menetapkan aktor sinetron Jonathan Frizzy (JF) sebagai tersangka dalam kasus vape mengandung obat keras berupa zat etomidate. Kabar ini secara...
Sejarah Monumen Kijang Biru Wates, Kisah Tragis di Baliknya

Sejarah Monumen Kijang Biru Wates, Kisah Tragis di Baliknya

Sejarah Monumen Kijang Biru Wates ternyata menyimpan kisah kelam masa lalu. Monumen Kijang Biru di Wates, Kulon Progo, bukan sekadar penanda jalan atau simbol...
Suara iPhone Kecil? Begini Cara Ampuh Mengatasinya Tanpa Ribet!

Suara iPhone Kecil? Begini Cara Ampuh Mengatasinya Tanpa Ribet!

Suara iPhone kecil saat digunakan menelepon atau mendengarkan musik bisa jadi pengalaman yang cukup menyebalkan. Apalagi jika sedang menunggu telepon penting atau ingin menikmati...
Acer Nitro Lite, Laptop Gaming Berteknologi AI

Acer Nitro Lite, Laptop Gaming Berteknologi AI

Acer kembali menghadirkan laptop gaming dari jajaran lini Nitro, yakni Nitro Lite (NL16-71G). Perangkat ini dirancang khusus untuk para casual gamer sekaligus mendukung kreativitas...
Bripda Rizak Aril Zakri Harumkan Polres Pangandaran, Raih Juara 2 Kejuaraan Panahan Tingkat Nasional

Bripda Rizak Aril Zakri Harumkan Polres Pangandaran, Raih Juara 2 Kejuaraan Panahan Tingkat Nasional

harapanrakyat.com,- Bripda Rizak Aril Zakri, anggota muda personel Polres Pangandaran berhasil meraih Juara 2 kategori Recurve Umum Putra Beregu dalam ajang Banyumas Indoor Open...
Persib Bandung Juara Liga 1, Bobotoh Aswaja Kota Banjar Sebut Rasa Senang Bercampur Sedih, Kok Bisa?

Persib Bandung Juara Liga 1, Bobotoh Aswaja Kota Banjar Sebut Rasa Senang Bercampur Sedih, Kok Bisa?

harapanrakyat.com,- Persib Bandung menjadi juara BRI Liga 1 2024/2025. Rasa bahagia Bobotoh Aswaja Kota Banjar, Jawa Barat, tak bisa terbendung. Untuk mengungkapkan rasa bahagia...