Selasa, Mei 20, 2025
BerandaBerita PangandaranMuklis: Investor yang Lirik Batukaras Pangandaran Baru Penjajakan

Muklis: Investor yang Lirik Batukaras Pangandaran Baru Penjajakan

Kawasan Objek Daerah Tujuan Wisata (ODTW) Batukaras. Photo : Asep Kartiwa/ HR

Therapy Air Laut di Pantai Batukaras Pangandaran Digemari Warga

Berita Pangandaran, (harapanrakyat.com),-

Kepala Dinas Parawisata, Perindag dan UKM Kabupaten Pangandaran, Drs. Muklis, mengatakan, investor yang melirik pantai Batukaras dan pantai Madasari hanya baru sekedar penjajakan dan belum melangkah melakukan komunikasi serius.

“Hanya, apabila ada pihak swasta yang serius ingin melakukan kerjasama pengelolan objek wisata dan hal itu menguntungkan PAD (Pendapatan Asli Daerah) dan masyarakat sekitar, kenapa tidak dilakukan,” katanya, kepada Koran HR, pekan lalu. [Baca juga: Pantai Batukaras Pangandaran Dilirik Investor, Kompepar Khawatir]

Menurut Muklis, di sejumlah daerah parawisata di Indonesia sudah dari dulu melakukan kerjasama dengan pihak swasta. Hasilnya, daerah pariwisata tersebut maju dan berkembang setelah pihak swasta masuk ikut mengelola.

“ Kami juga tidak akan serta merta langsung melepas pengelolaan objek wisata kepada pihak swasta. Tetapi, sebelumnya akan melakukan penghitungan, kajian dan komitmen terlebih dahulu. Kalau hasil kajian ternyata menguntungkan PAD dan masyarakat sekitar, baru kita siap melakukan kerjasama. Apabila tidak menguntungkan, ya kami pun tidak mau,” terangnya.

Menurut Muklis, dari hasil studi banding yang dilakukan pihaknya saat mendatangi berberbagai daerah parawisata di Indonesia yang berkembang pesat, hampir seluruhnya disokong oleh peran swasta dalam mengembangkan parawisatanya.

Namun demikian, lanjut Muklis, pihaknya akan tetap mendengarkan masukan dari tokoh dan pemangku kepentingan parawisata di Pangandaran. “ Kalau ada tawaran kerjasama dari investor dan menguntungkan semua pihak serta mendapat dukungan dari tokoh dan pengelola objek wisata, ya kami akan dorong. Tetapi, kalau banyak mendapat penolakan, kami pun tidak akan memaksakan,” pungkasnya. (Askar/Koran-HR)

Hunian di Kawasan IKN

Pemerintah Siapkan Hunian di Kawasan IKN untuk Masyarakat Kecil

harapanrakyat.com,- Pemerintah menyiapkan hunian di kawasan IKN (Ibu Kota Nusantara) untuk kelompok masyarakat menengah ke bawah. Hunian tersebut dibangun di wilayah Kabupaten PPU (Penajam...
Honor Power Resmi Meluncur, Bawa Baterai Berkapasitas Jumbo 8.000 mAh

Honor Power Resmi Meluncur, Bawa Baterai Berkapasitas Jumbo 8.000 mAh

Vendor smartphone Honor telah mengumumkan lini seri ponsel terbaru bernama "Power". Sesuai namanya, Honor Power ini mengusung kapasitas baterai besar untuk menunjang daya tahan...
Warga Garut Temukan Mortir Tua di Kebun, Polda Jabar Turun Tangan Musnahkan di TKP

Warga Garut Temukan Mortir Tua di Kebun, Polda Jabar Turun Tangan Musnahkan di TKP

harapanrakyat.com,- Warga Kampung Cibadak, Desa Sindanggalih, Kecamatan Karangtengah, Kabupaten Garut menemukan sebuah mortir di kebun. Mendapat informasi itu, tim Jihandak Gegana Polda Jabar pun...
Isu Yono Bakrie Menikah Usai Unggah Foto Latar Berlakang Biru

Isu Yono Bakrie Menikah Usai Unggah Foto Latar Berlakang Biru

Yono Bakrie menikah jadi kabar yang bikin buat heboh. Komika Yono Bakrie memang tidak pernah membeberkan hubungan percintaannya. Sontak unggahan sang artis membuat geger...
Gara-gara Mencuri 12 Buah Kelapa Warga, Seorang Pemuda di Tasikmalaya Nyaris Jadi Bulan-bulanan Massa

Gara-gara Mencuri 12 Buah Kelapa Warga, Seorang Pemuda di Tasikmalaya Nyaris Jadi Bulan-bulanan Massa

harapanrakyat.com,- Tertangkap basah mencuri kelapa 12 butir milik warga di Desa Cipanas, Kecamatan Cipatujah, Kabupaten Tasikmalaya, seorang pemuda berinisial SA (22) tertangkap warga. Bahkan...
Destinasi Agrowisata Hits di Sumedang

Puncak Rahayu, Destinasi Agrowisata Hits di Sumedang yang Bikin Wabup Terpesona

harapanrakyat.com,- Puncak Rahayu di Desa Mekar Rahayu, Kecamatan Sumedang Selatan, menjadi destinasi agrowisata hits di Kabupaten Sumedang, Jawa Barat. Keberadaannya mendapat perhatian Wakil Bupati Sumedang,...