Jumat, Mei 9, 2025
BerandaArtikelIngin Memutihkan Gigi? Ketahui Dulu 3 Hal Ini

Ingin Memutihkan Gigi? Ketahui Dulu 3 Hal Ini

Semua orang menginginkan gigi yang lebih putih dan bersih. Anda juga bisa memiliki gigi putih hanya dalam waktu satu jam, yakni melalui perawatan pemutih menggunakan sinar laser untuk mempercepat proses pemutihan.

Sedangkan, alat pemutih yang biasa dijumpai di apotek-apotek biasanya berbentuk gel atau cairan. Namun, hasilnya masih kurang maksimal. Jadi, pergi ke dokter gigi adalah pilihan terbaik bagi Anda yang menginginkan gigi lebih putih.

Tapi, ada beberapa hal yang wajib diperhatikan sebelum Anda memutihkan gigi, seperti yang dirangkum HR Online berikut ini dari berbagai sumber;

Gigi berwarna abu-abu

Proses pemutihan gigi akan bekerja maksimal pada gigi yang berwarna kekuningan atau cokelat, yang biasanya disebabkan oleh noda makanan. Sementara, pada gigi berwarna abu-abu yang mungkin bersifat genetik atau disebabkan oleh antibiotik, maka proses pemutihan gigi tidak akan berpengaruh banyak.

Jangan memutihkan gigi sensitif

Beberapa produk pemutih gigi yang dijual bebas di pasaran mungkin hanya akan menyebabkan rasa sakit pada gigi sensitif. Untuk itu lah sebaiknya konsultasikan ke dokter gigi, sehingga gigi Anda bisa diberikan perawatan terlebih dahulu sebelum melakukan proses pemutihan gigi.

Jangan teruskan bila ada efek samping

Proses pemutihan gigi mungkin saja akan menimbulkan efek samping, sebab peroksida dapat mengiritasi gusi Anda, bahkan membuat gigi Anda sensitif terhadap makanan panas atau dingin. Bila hal tersebut terjadi pada gigi Anda, sebaikanya segera hentikan proses pemutihan gigi Anda.

Perlu diketahui bahwa memutihkan gigi secara berlebihan akan meningkatkan risiko dari efek samping yang ditimbulkan. Terlebih jika Anda menggunakan pemutih yang dijual bebas di pasaran. Alangkah baiknya Anda mengunjungi dokter gigi untuk penanganan yang lebih baik. (Eva/R3/HR-Online)

Mesa Hira Dituding sebagai Anak Titipan, Keluarga Ikut Disorot

Mesa Hira Dituding sebagai Anak Titipan, Keluarga Ikut Disorot

Mesa Hira dituding sebagai anak titipan di ajang Indonesian Idol 2025 memicu perdebatan hangat di media sosial. Nama Mesa yang berhasil menembus Top 3,...
Buka Pelatihan Government Transformation Academy, Sekda Ciamis: Perkuat Kompetensi Digital ASN

Buka Pelatihan Government Transformation Academy, Sekda Ciamis: Perkuat Kompetensi Digital ASN

harapanrakyat.com,- Sekda Ciamis Andang Firman Triyadi menyebut pelatihan Government Transformation Academy (GTA) dapat memperkuat kompetensi digital ASN. Hal itu ia sampaikan saat pembukaan pelatihan...
Cara Membuat Acara di Facebook

Ketahui Cara Membuat Acara di Facebook

Facebook tidak hanya berfungsi sebagai platform media sosial untuk berbagi pembaruan status atau foto. Lebih dari itu, Facebook juga menyediakan berbagai fitur bermanfaat, salah...
Kandungan Surat At-Talaq Ayat 4, Pesan Tenang di Masa Iddah Wanita

Kandungan Surat At-Talaq Ayat 4, Pesan Tenang di Masa Iddah Wanita

Kandungan surat At-Talaq ayat 4 menyimpan kebijaksanaan mendalam yang menyentuh aspek kehidupan wanita, khususnya terkait masa iddah. Ayat dalam Al Quran ini memberikan pedoman...
Pohon Tumbang Timpa Garasi Mobil Milik Warga Tasikmalaya Saat Hujan dan Angin Kencang

Bruk… Pohon Tumbang Timpa Garasi Mobil Milik Warga Tasikmalaya Saat Hujan dan Angin Kencang

harapanrakyat.com,- Sebuah pohon duku tumbang dan menimpa garasi mobil milik warga di Kampung Cisaro RT 01/06, Desa Cipakat, Kecamatan Singaparna, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat,...
Lampiaskan Nafsu karena Istri Tidak Melayani, Ayah Mencabuli Anak Tirinya Berulangkali di Kota Banjar

Lampiaskan Nafsu Bejat, Ayah Tega Mencabuli Anak Tirinya Berulang Kali di Kota Banjar

harapanrakyat.com,- Seorang ayah di Kota Banjar, Jawa Barat, berinisial S (38) tega mencabuli anak tirinya. Dugaan pencabulan tersebut, karena diduga tidak dilayani oleh sang...