Senin, Mei 12, 2025
BerandaBerita TasikmalayaViral, Nakes RS Jasa Kartini Tasikmalaya Ditoyor Keluarga Pasien

Viral, Nakes RS Jasa Kartini Tasikmalaya Ditoyor Keluarga Pasien

Berita Tasikmalaya, (harapanrakyat.com),- Rekaman CCTV yang memperlihatkan seorang Tenaga Kesehatan (Nakes) Rumah Sakit (RS) Jasa Kartini, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat ditoyor keluarga pasien viral, Selasa (16/8/2022).

Belum diketahui pasti apa penyebab keluarga pasien murka dan menoyor kepala Nakes yang bertugas di Instalasi Gawat Darurat (IGD) tersebut.

Terlihat dalam rekaman CCTV yang beredar, seorang Nakes Laki-laki yang memakai kemeja batik sedang duduk bersama 4 orang Nakes lainnya.

Tiba-tiba datang seorang pria berkaos putih menghampiri dan langsung berbicara, Nakes ini pun sempat mengacungkan kedua tangan untuk meminta maaf.

Namun, seorang pria berkaos putih berbadan tegap ini langsung menoyor kepala Nakes tersebut. 

Baca Juga: Viral Wabup Tasikmalaya Sidak Proyek, TPT Dibangun Asal-asalan?

Saat dikonfirmasi, manajemen Rumah Sakit Jasa Kartini mengaku masih melakukan pembahasan internal.

“Mengenai hal itu (kepala Nakes RS JK ditoyor keluarga pasien) kita lagi proses internal dulu,” Kata Deni Humas Rumah Sakit Jasa Kartini, Selasa (16/8/2022).

Hal sama diungkapkan H. Enjang Ketua PPNI Kota Tasikmalaya yang mengaku masih melakukan komunikasi dengan pihak Rumah Sakit Jasa Kartini.

“Waduh, abdi nuju komunikasi sareng pihak Rumah Sakit (Saya lagi komunikasi sama pihak Rumah Sakit),” singkatnya. (Apip/R7/HR-Online/Editor-Ndu)

13 Orang Tewas Terkena Ledakan Saat Pemusnahan Amunisi Kadaluarsa di Garut, Ini Pengakuan Korban Selamat

13 Orang Tewas Terkena Ledakan Saat Pemusnahan Amunisi Kadaluarsa di Garut, Ini Pengakuan Korban Selamat

harapanrakyat.com,- Sebanyak 13 orang dikabarkan tewas terkena ledakan saat kemusnahan amunisi kadaluarsa di Desa Sagara, Kecamatan Cibalong, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Senin (12/5/2025). 13...
Pembinaan Karakter dan Wawasan Kebangsaan

Disiplin Meningkat, Program Pembinaan Karakter dan Wawasan Kebangsaan di Sumedang Tuai Apresiasi

harapanrakyat.com,- Program Pembinaan Karakter dan Wawasan Kebangsaan yang digelar di Markas Kodim 0610 Sumedang, Jawa Barat, mendapat sambutan positif dari berbagai pihak. Bupati Sumedang, Dony...
Calon Jamaah Haji Termuda

Cerita Calon Jamaah Haji Termuda di Kota Banjar yang Masih Berusia 18 Tahun

harapanrakyat.com,- Muhammad Bariq Al Faiz (18), warga Kelurahan Hegarsari, Kecamatan Pataruman, menjadi calon jamaah haji termuda asal Kota Banjar, Jawa Barat, dan tergabung dalam...
Asusila terhadap Anak

Ayah Tiri di Ciamis Lakukan Asusila terhadap Anak di Bawah Umur

harapanrakyat.com,- Seorang ayah tiri berinisial Y (39), warga Kecamatan Cijeungjing, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, tega melakukan perbuatan asusila terhadap anak yang berusia 13 tahun....
Ayu Dewi buka suara soal candaan di pernikahan Luna Maya, tegaskan tak sindir Gisel. Foto: Istimewa

Ayu Dewi Buka Suara Usai Video Sindiran ke Gisel Viral, Tegaskan Hanya Bercanda

Nama Ayu Dewi buka suara kembali jadi perbincangan publik setelah video dirinya yang menyebut Gisella Anastasia dalam pidato pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier...
Pohon Berukuran Besar Tumbang Tutup Jalur Cadas Pangeran Sumedang

Pohon Berukuran Besar Tumbang Tutup Jalur Cadas Pangeran Sumedang

harapanrakyat.com,- Sebuah pohon mahoni berukuran besar, tumbang menutup Jalan Raya Nasional Bandung-Cirebon, di jalur kawasan Cadas Pangeran, Desa Cigendel, Kecamatan Pamulihan, Sumedang, Jawa Barat,...