Minggu, Mei 4, 2025
BerandaBerita TerbaruHadits Tentang Lailatul Qadar beserta Keutamaannya

Hadits Tentang Lailatul Qadar beserta Keutamaannya

Hadits tentang Lailatul Qadar memang tidak bisa Anda terima mentah-mentah. Perlu bukti dengan suatu hadits atau penjelasan tentang Lailatul Qadar. Umat muslim bisa memahami hadits tersebut dan keutamaannya.

Lailatul Qadar adalah salah satu momen yang paling umat Islam nantikan saat Bulan Ramadhan. Malam tersebut yang penuh dengan kemuliaan. Sebab, beribadah pada malam tersebut lebih baik dari 1.000 bulan.  

Baca Juga: Hadits Tentang Menyambut Ramadhan, Bulan Suci Penuh Berkah

Bahkan pada lailatul qadar ada banyak keutamaan yang bisa didapatkan. Namun jika seorang muslim menjumpai malam kemuliaan tersebut.

Hadits Tentang Lailatul Qadar Umat Muslim Wajib Tahu

Malam Lailatul Qadar memang menjadi malam yang penuh kemuliaan. Terdapat keistimewaan yang membedakannya dengan malam lain pada bulan Ramadhan. Segala amalan baik yang umat muslim lakukan akan memperoleh pahala berlipat ganda.

Sebab, pada malam tersebut, para malaikat akan turun ke bumi. Kemudian akan memberi syafaat untuk orang-orang yang senantiasa menghidupkan malam tersebut.

Allah turut melapangkan rezeki untuk setiap umat yang meminta dengan tulus dan dikehendaki-Nya. Sebagai malam yang penuh kemuliaan, sehingga tidak bisa menyamakannya dengan malam lain.

Perlu umat muslim ketahui, berbagai hal terkait dengan malam lailatul qadar juga tertulis dalam Alquran maupun hadits. Adapun hadits tersebut, adalah sebagai berikut.

Hadits Riwayat Bukhari

Dalil tentang malam penuh kemuliaan juga disebut Rasulullah dalam berbagai sabda. Salah satunya yakni dalam sebuah hadits riwayat Bukhari.

Pada hadits ini yang menyebutkan beberapa tanda kemunculan malam lailatul qadar. Malam tersebut berada pada sepuluh malam terakhir saat bulan Ramadhan.

Hadits Riwayat Imam Muslim

Menurut Hadist Riwayat Imam Muslim, terdapat ciri-ciri lainnya mengenai malam lailatul qadar. Malam lailatul qadar bukan hanya ada di antara sepuluh malam terakhir pada bulan Ramadhan. Namun juga akan membuat sinar matahari pagi lebih berbeda daripada biasanya.

Pada keesokan hari, matahari yang terbit berwarna putih bersih. Tanpa memberikan sinarnya ke segala arah. Hal ini memang sebagaimana yang pernah disebut oleh Rasulullah.

Hadits Riwayat Tirmidzi

Dalil lailatul qadar selanjutnya yakni berasal dari sebuah hadits riwayat Tirmidzi. Sebuah hadits riwayat yang menyebutkan tentang doa yang Rasulullah bacakan saat menemui malam lailatul qadar.

Baca Juga: Keutamaan Sedekah di Bulan Ramadhan, Dapatkan Pahala Berlipat

Saat itu yang bertepatan dengan malam penuh kemuliaan. Rasulullah yang senantiasa berdoa untuk mengharap ridho serta ampunan Allah SWT. 

Hadits Tentang Lailatul Qadar Riwayat Imam Muslim

Hadits lailatul qadar juga diriwayatkan oleh Imam Muslim. Malam tersebut menjadi salah satu peristiwa penting oleh Rasulullah. Dalam sebuah hadist riwayat, Rasulullah yang menjalankan ibadah secara sungguh-sungguh, berbeda dari malam lainnya.

Bahkan, Rasulullah mengharap untuk berjumpa dengan malam lailatul qadar. Tepatnya pada sepuluh hari terakhir saat bulan Ramadhan.

Hadits Riwayat Ahmad

Terdapat sebuah dalil yang menerangkan mengenai malam lailatul qadar. Dalam sebuah hadits, lailatul qadar adalah peristiwa penting. Bahkan peristiwa tersebut yang ada sepanjang umat masih di permukaan bumi.

Dengan demikian, siapapun bisa berlomba-lomba dalam kebaikan. Berharap mencari ridho Allah SWT saat sepuluh hari terakhir bulan Ramadhan hingga menjelang kiamat. 

Keutamaan Malam Lailatul Qadar

Umat muslim tak hanya perlu mengetahui hadits tentang lailatul qadar, namun juga keutamaannya. Adapun keutamaan meraih malam lailatul qadar adalah sebagai berikut.

Malam yang Mulia

Pada malam yang penuh kemuliaan, melakukan amalan lebih baik daripada amalan seribu bulan. Ulama turut berpendapat jika melakukan amalan lebih baik daripada sholat dan puasa tanpa adanya lailatul qadar.

Malam Diturunkannya Al-Qur’an

Al Quran menjadi pedoman bagi umat Islam dalam menjalani kehidupan yakni diturunkan bersamaan malam lailatul qadar. Allah SWT yang menurunkan Al Quran dari lauhul mahfuz ke baitul ‘izzah.

Baca Juga: Pengertian Makan Sahur dan Keutamaannya bagi Umat Islam

Kemudian Al Quran tersebut turun secara bertahap pada Rasulullah SAW. Bahkan kurang lebih hingga 23 tahun lamanya.

Penuh Keberkahan

Pada malam lailatul qadar, malaikat turun karena keberkahan rahmat. Penjelasan ini tercantum pada Surat Al Qadar ayat 4. Pada malam tersebut turun malaikat-malaikat beserta malaikat Jibril.

Malam Penuh Ampunan

Umat muslim yang melaksanakan sholat saat malam lailatul qadar karena iman serta mengharap pahala dari Allah. Kelak dosa-dosanya yang telah lalu akan mendapat ampunan.

Pemaparan hadits tentang lailatul qadar penting bagi kalangan umat muslim. Sehingga akan menjadi acuan dalam meraih keutamaan Ramadhan. (R10/HR-Online)

Orang tua takut-takuti anak dengan barak militer di Jabar

Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Tanggapi Orang Tua yang Takut-takuti Anak dengan Barak Militer

harapanrakyat.com,- Belakangan ini, beredar di media sosial potret sejumlah orang tua memposting kegiatan anaknya sembari menggunakan nama Dedi Mulyadi dan program barak militer sebagai...
Pendidikan siswa di barak militer Jabar

Dedi Mulyadi Tahan Tangis Saat Tunjukkan Momen Pendidikan Siswa di Barak Militer, Warganet Ikut Terharu

harapanrakyat.com,- Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, membagikan momen haru saat mendampingi puluhan siswa SMP di Purwakarta menjalani pembinaan di barak militer. Ia tampak menahan...
Truk di Garut hantam rumah dan pohon sampai rungkad

Gegara Pengemudi Ngantuk, Truk di Garut Hantam Benteng Rumah dan Pohon sampai Rungkad

harapanrakyat.com,- Sebuah truk di Garut, Jawa Barat, Minggu (4/5/2025) mengalami kecelakaan tunggal. Truk tersebut menabrak sebuah benteng rumah hingga jebol hingga merobohkan pohon tua....
Ole Romeny

Jelang Laga Timnas Lawan China, Ole Romeny Minta Masyarakat Indonesia Nonton di GBK

Timnas akan berhadapan dengan China dalam laga kesembilan grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026. Penyerang Timnas Indonesia, Ole Romeny meminta dukungan penuh...
Status Tanggap Darurat Bencana

Pergerakan Tanah Ancam 13 Rumah, Pemda Sumedang Tetapkan Status Tanggap Darurat Bencana

harapanrakyat.com,- Pemerintah Kabupaten Sumedang, menetapkan status tanggap darurat bencana selama 7 hari kedepan, dalam penanganan pergerakan tanah yang mengakibatkan longsor di Dusun Sukaasih, Desa...
Bencana Pergerakan Tanah di Sumedang

Bencana Pergerakan Tanah di Sumedang, Jalan Kabupaten Terputus dan 13 Rumah Warga Terancam

harapanrakyat.com,- Bencana pergerakan tanah di Sumedang, Jawa Barat, terjadi saat hujan deras mengguyur sejak Sabtu (3/5/2025) petang hingga Minggu (4/5/2025) dinihari tadi. Akibat pergerakan...