Kamis, Mei 22, 2025
BerandaBerita TerbaruRukun Taubat dalam Islam yang Perlu Diperhatikan agar Dosanya Diampuni

Rukun Taubat dalam Islam yang Perlu Diperhatikan agar Dosanya Diampuni

Rukun taubat dalam Islam begitu penting untuk kita ketahui. Sebagai manusia, tentu saja kita kerap melakukan kesalahan, terutama yang melanggar ketentuan ajaran Islam

Selama menjalani kehidupan, tentu saja kita sering melakukan tindakan-tindakan yang yang tidak sesuai aturan agama. 

Sayangnya, masih banyak yang merasa sudah tahu jika ia melanggar, namun masih saja tetap melakukan pelanggaran alias belum taubat. 

Padahal, ketika kita melakukan pelanggaran hendaknya meminta maaf dan memohon ampunan serta tidak mengulangi perbuatan itu. 

Jika berhubungan dengan manusia, tentu saja kita harus menyelesaikannya dengan sesama manusia. Begitu juga ketika urusannya sama Sang Pencipta, maka kita harus melakukan hal tersebut agar tidak mendapatkan dosa dan murka. 

Sebab, jika kita tidak berusaha untuk memperbaiki diri, tentu saja sudah ancamannya sendiri di akhirat nantu tergantung dengan perbuatannya.

Penjelasan Rukun Taubat dalam Islam Menurut Ulama

Berdasarkan keterangan Kitab Kasyifatus Saja, taubat memiliki sebanyak 3 rukun yang harus kita ketahui. 

Pertama, seseorang harus menjauhkan diri dari perbuatan dosa. Dengan demikian, maka yang paling utama jika seseorang ingin taubat, adalah dengan tidak lagi melakukan perbuatan dosa tersebut. 

Jika masih melakukan tindakan-tindakan dosa, maka taubatnya dianggap tidak sah. Sebab, ia masih kembali melakukan perbuatan itu. 

Kedua, seseorang itu harus merasa kecewa karena telah ceroboh berbuat dosa. Jika di dalam diri seseorang tidak ada rasa penyesalan karena berbuat dosa dan hanya terucap di lisan, maka taubatnya tidak sah. 

Baca juga: Pengertian Taubat dalam Islam, Begini Syarat dan Tanda-tandanya 

Sehingga, perasaan kecewa itu harus ada sebagai bukti bahwa kita benar-benar mengakui perbuatan itu memang benar-benar salah dan tidak akan mengulanginya lagi. 

Sementara rukun taubat dalam Islam yang ketiga adalah bertekad tidak akan mengulangi perbuatan dosa itu selamanya. 

Sebagai contoh, seseorang sebelumnya sering minum-minuman keras dan kemudian menyesali perbuatannya. Setelah itu, ia berkomitmen untuk tidak lagi minum dan menjauhi perbuatan itu. 

Taubat yang Berhubungan dengan Manusia

Setelah kita penjelasan singkat rukun taubat di atas, ketiganya merupakan yang tidak ada kaitannya dengan manusia. Sehingga, itu yang memang urusannya sama Allah SWT. 

Sedangkan jika ada hubungannya dengan manusia, maka rukunnya menjadi 4, yakni ketiga tadi yang di atas ditambah satu lagi, yaitu  mengembalikan semua yang diambil secara zalim kepada pemiliknya.

Selain itu, seseorang itu bisa meminta kebebasan dari tanggungan dosa kedzaliman tersebut kepada orang yang terdzolimi, baik secara rinci atau global. 

Demikian rukun taubat dalam Islam yang perlu kita ketahui. Semoga kita bisa melaksanakan hal tersebut agar mendapatkan ampunan dari Allah SWT. (Muhafid/R6/HR-Online)

Yakob dan Yance Sayuri

Ungkap Rasa Syukur, Yakob dan Yance Sayuri Janji Berikan Penampilan Terbaik untuk Timnas Indonesia

Yakob dan Yance Sayuri tengah berbahagia karena kembali mendapat panggilan membela Timnas Indonesia. Keduanya memberikan respon syukur bahagia atas kesempatan yang diberikan. Pelatih Timnas Indonesia,...
Notaris di Ciamis Diminta Bantu Pemerintah Percepat Pendirian Kopdes Merah Putih

Notaris di Ciamis Diminta Bantu Pemerintah Percepat Pendirian Kopdes Merah Putih

harapanrakyat.com,- Majelis Pengawas Daerah (MPD) Ikatan Notaris Indonesia (INI) Ciamis, Banjar dan Pangandaran Hendra Sukarman, meminta seluruh notaris di ketiga wilayah itu agar membantu...
Toyota Hiace Premio Luxury 2025, Kendaraan Super Premium untuk Keluarga

Toyota Hiace Premio Luxury 2025, Kendaraan Super Premium untuk Keluarga

Toyota Hiace Premio Luxury 2025 merupakan solusi transportasi modern yang mengedepankan kenyamanan serta fleksibilitas dalam setiap perjalanan. Mobil Toyota ini dirancang tidak hanya untuk...
Penipuan Petani

Hati-hati Penipuan Berkedok Bantuan, Dadang Naser Imbau Petani di Kabupaten Bandung dan KBB Lebih Waspada!

harapanrakyat.com – Anggota DPR RI Fraksi Partai Golkar Dadang M. Naser mengimbau petani di Kabupaten Bandung dan Bandung Barat, Jawa Barat, lebih waspada terhadap...
Dinas Pertanian Data Lahan yang Terendam Banjir di Panumbangan dan Cihaurbeuti

Dinas Pertanian Ciamis Data Lahan yang Terendam Banjir di Panumbangan dan Cihaurbeuti

harapanrakyat.com,- Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Kabupaten Ciamis, Jawa Barat,  terus melakukan pendataan terkait dampak luapan Sungai Citanduy yang merendam beberapa lahan pertanian...
BPBD Ciamis Terjunkan Personel Lakukan Pencarian Orang Hilang di Sungai Cisepet

BPBD Ciamis Terjunkan Personel Lakukan Pencarian Orang Hilang di Sungai Cisepet

harapanrakyat.com,- Kiso Solihin (83) warga Dusun Pasirkadu, RT 001/005, Desa Petir Hilir, Kecamatan Baregbeg, kabupaten Ciamis, Jawa Barat, dilaporkan hilang hanyut di Sungai Cisepet....