Minggu, Mei 25, 2025
BerandaBerita PangandaranIni Tujuan Kwarcab Pramuka Pangandaran Adakan Pandu Belantara

Ini Tujuan Kwarcab Pramuka Pangandaran Adakan Pandu Belantara

Berita Pangandaran, (harapanrakyat.com),- Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Kabupaten Pangandaran mengadakan kegiatan Pandu Belantara. Kegiatan dengan tema “Scout For the State” ini diikuti oleh pramuka penegak dan pandega yang ada di seluruh Kabupaten Pangandaran.

Ketua Dewan Kerja Cabang Pangandaran, Rukman Arifin kepada HR Online menjelaskan, Pandu Belantara sendiri berarti pramuka yang mendukung dan membela nusantara.

“Dengan begitu diharapkan pramuka memiliki kemampuan untuk mempertahankan negara dengan cara meningkatkan rasa nasionalisne, patriotisme, menanamkan kecintaan terhadap tanah air,” jelasnya, Jum’at (27/7/2018).

Selain itu, lanjutnya, pramuka penegak dan pandega yang ada di seluruh Kabupaten Pangandaran diharapkan ikut serta berperan aktif dalam memajukan kehidupan berbangsa dan bernegara, dengan menjungjung tinggi nilai-nilai Pancasila, Undang- Undang Dasar 1945, dan Bhineka Tunggal Ika.

Rukman mengatakan, ada empat tahapan untuk menempuh Pandu Belantara, diantaranya Life Skill Camp, Youth Leadership Development Camp, Scout rescue training Camp dan Scout enterpreneur Clinic.

“Tujuannya adalah meningkatkan kecintaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa, menambah wawasan dan pengetahuan tentang kecakapan hidup, meningkatkan rasa persaudaraan antara pramuka penegak dan pandega, meningkatkan rasa kecintaan terhadap tanah air serta menumbuhkan rasa nasionalisme dan patriotisme,” jelasnya. (Aceng/R5/HR-Online)

Perahu Nelayan di Garut Terbalik Usai Dihantam Ombak, 10 Orang Selamat

Perahu Nelayan di Garut Terbalik Usai Dihantam Ombak, Evakuasi Penyelamatan Berlangsung Dramatis

harapanrakyat.com,- Perahu nelayan bernama Bintang 5 terbalik saat akan menepi ke dermaga Santolo Kecamatan Cikelet, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Sabtu (24/5/2025). Perahu bermuatan 10...
Aksi Premanisme Berkedok Jual Air Mineral di Cisaga, Polres Ciamis Amankan 2 Orang

Aksi Premanisme Berkedok Jual Air Mineral di Cisaga, Polres Ciamis Amankan 2 Orang

harapanrakyat.com,- Polres Ciamis, Jawa Barat, mengamankan dua terduga pelaku yang melakukan aksi premanisme berkedok menjual air mineral. Kedua orang tersebut diduga melakukan pemaksaan menjual...
Natasha Rizky Klarifikasi Soal Mobil Baru

Natasha Rizky Klarifikasi Soal Mobil Baru, Bukan dari Desta

Natasha Rizky klarifikasi soal mobil baru yang diduga netizen sebagai hadiah dari mantan suaminya, Desta. Aktris sekaligus penulis buku ini menegaskan bahwa mobil barunya...
GMNI Sebut Tak Ada Progres Kasus Tunjangan Rumdin, Kejari Kota Banjar Buka Suara

GMNI Sebut Tak Ada Progres Kasus Tunjangan Rumdin, Kejari Kota Banjar Buka Suara

harapanrakyat.com,- Aktivis Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Kota Banjar, Jawa Barat, mempertanyakan kelanjutan kasus dugaan korupsi tunjangan rumah dinas (rumdin) dan transportasi pada anggaran...
Blackview BL7000 5G

Spesifikasi HP Rugged Terbaru, Blackview BL7000 5G

Blackview BL7000 5G merupakan salah satu brand HP rugged yang memberikan performa optimal untuk aktivitas outdoor. Umumnya, brand HP ini cukup populer di kalangan...
Paripurna LKPJ Wali Kota Banjar 2024 Banjir Rekomendasi dari DPRD

Paripurna LKPJ Wali Kota Banjar 2024 Banjir Rekomendasi dari DPRD

harapanrakyat.com,- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Banjar, Jawa Barat, melaksanakan rapat paripurna di Gedung DPRD Kota Banjar, Jumat (23/5/2025). Paripurna tersebut terkait penyampaian...