Rabu, Mei 21, 2025
BerandaBerita TasikmalayaHarga Daging Ayam Potong di Tasikmalaya Merangkak Naik Jelang Nataru

Harga Daging Ayam Potong di Tasikmalaya Merangkak Naik Jelang Nataru

harapanrakyat.com,- Harga daging ayam potong di peternak merangkak naik jelang Natal dan tahun baru (Nataru) 2023. Seperti ayam potong yang dibeli dari milik peternak di Desa Margaluyu, Kecamatan Manonjaya, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat.

Menurut peternak ayam pedaging, harga ayam potong mengalami kenaikan sudah biasa terjadi setiap menjelang Natal dan tahun baru.

Salah satu pedagang ayam potong, Dede mengatakan, harga ayam potong mulai naik sejak satu minggu ke belakang. 

Baca Juga: Harga Telur Melambung Tinggi, DKP3 Kota Banjar: Bukan karena Pasokan Kurang

Sebelumnya harga ayam potong sekitar Rp 20.000 per kilogram untuk harga dari kandang. Sekarang harganya sudah mencapai Rp 34.000 per kilogram.

“Kenaikan harga biasa terjadi jelang Natal dan tahun baru. Namun saat ini harga tersebut masih normal,” ungkapnya kepada harapanrakyat.com, Rabu (14/12/2022).

Menurut Dede, harga daging ayam mulai merangkak naik akibat tingginya harga pakan saat ini. Sehingga, harga dari kandang pun ikut naik. Imbasnya harga daging ayam potong mulai mengalami kenaikan.

“Meski begitu, pasokan daging ayam menjelang Nataru untuk di wilayah Tasikmalaya masih aman,” pungkas Dede. (Apip/R3/HR-Online/Editor-Eva)

Musrenbang RPJMD Bupati Herdiat Tegaskan Pembangunan Ciamis Harus Terarah, Terukur, dan Berkelanjutan

Musrenbang RPJMD: Bupati Herdiat Tegaskan Pembangunan Ciamis Harus Terarah, Terukur, dan Berkelanjutan

harapanrakyat.com,- Pemkab Ciamis, Jawa Barat, menyusun arah pembangunan 5 tahun kedepan di Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Tahun 2025-2029....
Innalillahi, Lansia di Tasikmalaya Ditemukan Tewas Tenggelam di Sawah yang Kebanjiran

Innalillahi, Lansia di Tasikmalaya Ditemukan Tewas Tenggelam di Sawah yang Kebanjiran

harapanrakyat.com,- Seorang lansia bernama Siti Aminah (75) ditemukan tewas usai tenggelam saat mencari ikan di sawah yang terendam banjir. Musibah tersebut terjadi di Kampung...
Sungai Citanduy Meluap Rendam 1,5 Hektare Area Persawahan di Cihaurbeuti Ciamis

Sungai Citanduy Meluap Rendam 1,5 Hektare Area Persawahan di Cihaurbeuti Ciamis

harapanrakyat.com,- Hujan dengan intensitas tinggi yang melanda wilayah Kecamatan Cihaurbeuti, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, menyebabkan Sungai Citanduy meluap, Rabu (21/5/2025). Akibatnya, 1,5 hektare lebih...
Cuaca Ekstrem di Pangandaran Sebabkan Pohon Tumbang dan Perahu Rusak

Cuaca Ekstrem di Pangandaran Sebabkan Pohon Tumbang dan Perahu Rusak

harapanrakyat.com,- Cuaca ekstrem melanda Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat, sejak hari Selasa (20/5/2025) malam. Akibat dari cuaca ekstrem tersebut, menyebabkan sejumlah pohon roboh dan beberapa...
Pemkab Ciamis Targetkan Raih Predikat Kabupaten Layak Anak Kategori Madya

Pemkab Ciamis Targetkan Raih Predikat Kabupaten Layak Anak Kategori Madya

harapanrakyat.com,- Pemerintah Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, menargetkan tahun 2025 ini meraih predikat sebagai Kabupaten Layak Anak kategori madya. Sejak tahun 2017, Ciamis setiap tahunnya...
Laka Tunggal Mobil Tabrak Rumah Terjadi di Kota Banjar, Ban Gundul Diduga Penyebabnya

Laka Tunggal Mobil Tabrak Rumah Terjadi di Kota Banjar, Ban Gundul Diduga Penyebabnya

harapanrakyat.com,- Kecelakaan (laka) tunggal mobil menabrak rumah warga terjadi terjadi di Kota Banjar, Jawa Barat. kecelakaan itu tepatnya di Jalan Husen Kartasasmita, Dusun Cilengkong,...