Selasa, Mei 20, 2025
BerandaBerita Pangandaran“Seminggu Sebelum Bertanding di Pangandaran Saya Puasa Dulu"

“Seminggu Sebelum Bertanding di Pangandaran Saya Puasa Dulu”

Salah satu atlit pacuan kuda saat ditimbang sebelum melakukan pertandingan. Photo: Madlani/HR

Berita Pangandaran, (harapanrakyat.com),-

Keberadaan joki kuda dalam ajang balapan sangat menentukan kemenangan dalam pertandingan. Berat badan yang  kurang dari 50 kilogram serta fisik atlit yang kecil juga penting untuk memaksimalkan lari kuda dalam berpacu.

Seperti yang diungkapkan J Najoan, joki asal Kalimantan Selatan. Dia mengaku menjadi joki kuda resmi sejak tahun 1997. Selain ia kerap berpuasa sebelum pertandingan, olahraga serta memakan buah juga cukup berpengaruh dalam pertandingan.

“Seminggu sebelum bertanding  di Pangandaran saya puasa dulu untuk menurunkan berat badan, paling makan apel saja,” kata J Najoan kepada HR Online.

Untuk menjaga kondisi kesehatannya, lanjut Najoan, ia sering berolahraga meskipun ia hanya mengkonsumsi buah-buahan dan air.

“Pengalaman serta kesehatan joki sangat menentukan kemenangan,” tegasnya.

Melihat arena pacuan kuda yang berada di Legokjawa Pangandaran, ia menilai lokasi lintasan sangat sempurna karena berada di pinggir pantai.

“Lokasi balapan di pantai sangat tepat karena lintasannya padat. Bagi saya lokasi PON XIX sangat sempurna untuk balapan,” pungkasnya. (Mad/R6/HR-Online)

Hunian di Kawasan IKN

Pemerintah Siapkan Hunian di Kawasan IKN untuk Masyarakat Kecil

harapanrakyat.com,- Pemerintah menyiapkan hunian di kawasan IKN (Ibu Kota Nusantara) untuk kelompok masyarakat menengah ke bawah. Hunian tersebut dibangun di wilayah Kabupaten PPU (Penajam...
Honor Power Resmi Meluncur, Bawa Baterai Berkapasitas Jumbo 8.000 mAh

Honor Power Resmi Meluncur, Bawa Baterai Berkapasitas Jumbo 8.000 mAh

Vendor smartphone Honor telah mengumumkan lini seri ponsel terbaru bernama "Power". Sesuai namanya, Honor Power ini mengusung kapasitas baterai besar untuk menunjang daya tahan...
Warga Garut Temukan Mortir Tua di Kebun, Polda Jabar Turun Tangan Musnahkan di TKP

Warga Garut Temukan Mortir Tua di Kebun, Polda Jabar Turun Tangan Musnahkan di TKP

harapanrakyat.com,- Warga Kampung Cibadak, Desa Sindanggalih, Kecamatan Karangtengah, Kabupaten Garut menemukan sebuah mortir di kebun. Mendapat informasi itu, tim Jihandak Gegana Polda Jabar pun...
Isu Yono Bakrie Menikah Usai Unggah Foto Latar Berlakang Biru

Isu Yono Bakrie Menikah Usai Unggah Foto Latar Berlakang Biru

Yono Bakrie menikah jadi kabar yang bikin buat heboh. Komika Yono Bakrie memang tidak pernah membeberkan hubungan percintaannya. Sontak unggahan sang artis membuat geger...
Gara-gara Mencuri 12 Buah Kelapa Warga, Seorang Pemuda di Tasikmalaya Nyaris Jadi Bulan-bulanan Massa

Gara-gara Mencuri 12 Buah Kelapa Warga, Seorang Pemuda di Tasikmalaya Nyaris Jadi Bulan-bulanan Massa

harapanrakyat.com,- Tertangkap basah mencuri kelapa 12 butir milik warga di Desa Cipanas, Kecamatan Cipatujah, Kabupaten Tasikmalaya, seorang pemuda berinisial SA (22) tertangkap warga. Bahkan...
Destinasi Agrowisata Hits di Sumedang

Puncak Rahayu, Destinasi Agrowisata Hits di Sumedang yang Bikin Wabup Terpesona

harapanrakyat.com,- Puncak Rahayu di Desa Mekar Rahayu, Kecamatan Sumedang Selatan, menjadi destinasi agrowisata hits di Kabupaten Sumedang, Jawa Barat. Keberadaannya mendapat perhatian Wakil Bupati Sumedang,...