Senin, Mei 5, 2025
BerandaBerita JabarKakanwil Kemenkumham Jabar Hadiri Wisuda Lulusan Poltekim dan Poltekip

Kakanwil Kemenkumham Jabar Hadiri Wisuda Lulusan Poltekim dan Poltekip

harapanrakyat.com,- R Andika Dwi Prasetya, Kepala Kanwil Kemenkumham Jawa Barat, hadir sebagai salah satu tamu kehormatan dalam acara wisuda lulusan program Diploma IV Poltekim (Politeknik Keimigrasian) dan Poltekip (Politeknik kemasyarakatan).

Acara wisuda tersebut diselenggarakan di gedung Balai Prajurit Expo, Kuningan Jaksel Rabu (6/12/2023) pagi.

Hadir langsung pada kegiatan tersebut Menteri Hukum dan HAM Yasonna H. Laoly, kemudian pimpinan tinggi madya dan pratama pusat.

Selain Kakanwil Kemenkumham Jabar, turut hadir pula Kakanwil Kemenkumham DKI Jakarta dan Banten.

Kehadiran para Kakanwil tersebut, merupakan bentuk  partisipasi aktif dan apresiasi kepada mahasiswa Poltekim dan Poltekip yang sudah selesai menyelesaikan Pendidikan Diploma IV.

Baca juga: Kanwil Kemenkumham Jabar dan DPRD Sukabumi Harmonisasi 2 Raperda

Sebanyak 605 mahasiswa diwisuda oleh kepala BPSDM Kementerian Hukum dan HAM RI Iwan Kurniawan.

“Wisudawan dari Poltekim sebanyak 295 orang dan Poltekip 310 orang,” ungkap Iwan.

Iwan berharap kepada para wisudawan agar menerapkan ilmu yang didapat selama di kampus, dalam rangka mengembangkan kemajuan imigrasi dan pemasyarakatan di tanah air.

“Saya berharap wisudawan dalam melaksanakan tugasnya agar menerapkan nilai-nilai kejujuran, kedisiplinan dan integritas. Berikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” katanya.

Lulusan Poltekim dan Poltekip mesti menjadi motor penggerak yang dapat menciptakan perubahan positif kedepan. “Intinya harus bisa menghadapi tantangan kedepan yang begitu kompleks, dengan perkembangan zamannya yang semakin maju,” pungkas Iwan. (R8/HR Online/Editor Jujang)

Pemkab Ciamis Hapus Sanksi Administrasi Piutang PBB-P2

Pemkab Ciamis Hapus Sanksi Administrasi Piutang PBB-P2, Sampai Kapan?

harapanrakyat.com,- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Ciamis, Jawa Barat, menggulirkan kebijakan untuk mengoptimalkan Pendapatan Asli Daerah (PAD). Kebijakan tersebut yaitu menghapus sanksi administrasi piutang Pajak Bumi...
Polisi Ringkus Penyebar Video Tak Senonoh Kekasihnya di Tasikmalaya, Pelaku Tertangkap di Bekasi

Polisi Ringkus Penyebar Video Tak Senonoh Kekasihnya di Tasikmalaya, Pelaku Tertangkap di Bekasi

harapanrakyat.com,- Pihak kepolisian berhasil mengamankan pria berinisial DSK (24), warga Kecamatan Cikalong, Kabupaten Tasikmalaya, Jawa Barat, yang menyebarkan video tak senonoh kekasihnya. Polisi meringkus...
Asus Gaming K16, Laptop Ringan dengan Berbagai Fitur Canggih

Asus Gaming K16, Laptop Ringan dengan Berbagai Fitur Canggih

Laptop Gaming Asus K16 hadir sebagai perangkat multifungsi. Laptop Asus ini hadir untuk memberikan pengalaman optimal, terutama bagi para gamer. Dengan spesifikasi yang tangguh,...
Penyebab Tidak Bisa Repost Story Instagram dan Begini Cara Atasinya

Penyebab Tidak Bisa Repost Story Instagram dan Begini Cara Atasinya

Di era masa kini, berbagi aktivitas melalui postingan Instagram story sudah menjadi bagian dari keseharian yang banyak orang lakukan. Akan tetapi, seringkali muncul masalah...
Bagaimana Suara Asli Dinosaurus, Simak Ulasannya!

Bagaimana Suara Asli Dinosaurus? Simak Ulasannya!

Pernahkah Anda berpikir untuk mengetahui bagaimana suara asli dinosaurus? Mungkin tidak ada satu orang pun di bumi ini yang pernah mendengar suara dinosaurus. Akan...
Longsor di Cisalak Sumedang

Pasca Longsor di Cisalak Sumedang, Warga Trauma hingga Darah Tinggi

Harapanrakyat.com,- Pasca dilanda bencana longsor yang memutus jalan Kabupaten serta permukiman di Dusun Sukaasih, Desa Cisalak, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, masih menyisakan...