Sabtu, Mei 10, 2025
BerandaBerita BanjarGas Elpiji 3 Kilogram di Banjar Langka, Warga Kelimpungan

Gas Elpiji 3 Kilogram di Banjar Langka, Warga Kelimpungan

Berita Banjar, (harapanrakyat.com),- Akibat elpiji 3 kilogram langka, sejumlah warga rela mengantri di sebuah pangkalan LPG di Jalan Letjen. Soewarto, Kota Banjar. Agus Hartanto (29), warga Lingkungan Cibulan, Kelurahan/Kecamatan Banjar, mengatakan, sudah satu minggu ini gas elpiji ukuran 3 kilogram susah didapat, dan kalau pun ada harus mengantri di pangkalan LPG, itu pun jatahnya cuma satu tabung.

Baca juga: Sulit Dapat Gas 3 kg, Warga di Banjar Serbu Pangkalan

Hal sama dikatakan warga lainnya, Maman Rukmana (50). Menurut dia, memang tidak ada kenaikan harga, di mana harga eceran di pangkalan tetap Rp.16.000 per tabung, dan di warung Rp.19.000.

“Meski tidak ada kenaikan harga, tapi gas elpiji 3 kilogram langka, jadi ya sama saja lah membingungkan,” ujar Maman.

Senada dengan warga lainnya, Wati (39), mengaku sudah hampir satu jam mengantri di pangkalan LPG Jalan Letjen. Soewarto, Banjar. Dia berharap pemerintah harus segera turun tangan untuk mengatasi masalah kelangkaan gas elpiji 3 kilogram ini.

Baca juga: Elpiji 3 Kg Langka di Pangandaran, Pelaku UKM Kelimpungan

“Dalam kebutuhan rumah tangga, khususnya memasak, masyarakat mayoritas menggunakan gas elpiji 3 kilogram. Untuk itu dengan kelangkaan ini kami minta kepada pemerintah segera mengatasi masalah ini agar pendistribusian gas elpiji 3 kilogram kembali lancar,” harap Wati.

Sementara itu, saat dikonfirmasi terkait masalah kelangkaan gas elpiji ukuran 3 kilogram, pemilik pangkalan LPG yang berada di Jalan Letjen. Soewarto, menolak untuk dimintai keterangan oleh sejumlah wartawan. (Hermanto/Koran HR)

Usai Pelajar, Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Bakal Kirim Pemuda Dewasa yang Bikin Resah ke Barak Militer

Usai Pelajar, Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Bakal Kirim Pemuda Dewasa yang Bikin Resah ke Barak Militer

harapanrakyar.com,- Gubernur Jawa Barat (Jabar) Dedi Mulyadi akan mengirim pemuda dan orang dewasa yang kerap bikin resah masyarakat ke barak militer. Mereka akan mendapat...
Fasilitasi Pondok Pesantren

Perwal Fasilitasi Pondok Pesantren di Kota Banjar Masih Dalam Proses

harapanrakyat.com,- Bagian Kesejahteraan Rakyat Sekretariat Daerah (Kesra Setda) Kota Banjar, Jawa Barat, merespon belum adanya Peraturan Wali Kota Banjar atas Peraturan Daerah (Perda) Kota...
Pemain Persib di Media Sosial

Bojan Hodak Bikin Akun TikTok, Pantau Pemain Persib di Media Sosial

Cerita datang dari Bojan Hodak saat membersamai Persib Bandung di musim ini. Dalam kisahnya, ia mengaku rela membuat akun Tiktok pribadi untuk memantau pemain...
Maling Apes, Belum Berhasil Curi Motor Keburu Tertangkap Warga di Tasikmalaya

Maling Apes, Belum Beraksi Mencuri Motor Keburu Tertangkap Warga di Tasikmalaya

harapanrakyat.com,- Warga berhasil menggagalkan maling hendak beraksi mencuri motor. Maling motor apes tersebut tertangkap warga yang sedang meronda, berkolaborasi dengan polisi di Kecamatan Sodonghilir, Kabupaten...
Hukuman Menjemur Siswa oleh Oknum Guru Olahraga yang Picu Kontroversi, Ini Kata Kepsek SMAN 1 Pamarican Ciamis

Hukuman Menjemur Siswa oleh Oknum Guru Olahraga yang Picu Kontroversi, Ini Kata Kepsek SMAN 1 Pamarican Ciamis

harapanrakyat.com,- Sejumlah siswa yang mendapat hukuman jemur di lapangan sambil hormat oleh oknum guru olahraga SMAN 1 Pamarican, Ciamis, Jawa Barat, menjadi sorotan serta...
Akibat Kecelakaan Menabrak Batu Trotoar Jalan, Seorang Santri di Ciamis Harus Mendapatkan Perawatan Medis

Akibat Kecelakaan Menabrak Batu Trotoar Jalan, Seorang Santri di Ciamis Harus Mendapatkan Perawatan Medis

harapanrakyat.com,- Seorang pengendara motor asal Kecamatan Jatinagara, Kabupaten Ciamis yang juga seorang santri menabrak batu yang ada di trotoar jalan raya Kawali-Cipaku di Desa...